Kejaksaan Negeri Klaten Pemusnahan Barang Bukti Perkara Tindak Pidana Hukum.

LACAKNEWS — KLATEN — Kejaksaan Negeri (Kejari) Klaten musnahkan berbagai macam barang bukti hasil rampasan perkara yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap (inkracht) di halaman kantor Kejari Klaten, Rabu (24/09/25).

Pemusnahan barang bukti rampasan perkara di hadiri oleh Bupati dan Wakil Bupati, Komandan Kodim, Kapolres dan Ketua DPRD Klaten.

Pemusnahan untuk jenis psikotropika dengan cara di blender, air softgun dan senjata api (senpi) dengan cara di potong sedangkan untuk amunisi sebanyak 42 butir di tangani secara kusus dan di bantu oleh personil dari Kodim 0723 / Klaten, dan jenis miras sebanyak 1263 botol dari berbagai jenis di musnahkan dengan cara di gilas, dan barang bukti jenis handpone di rusak dengan cara di palu dan barang bukti lainnya dengan cara di bakar.

Ribuan barang bukti yang di musnahkan berasal dari bebagai perkara tindak pidana umum yang sudah mempunyai hukum tetap (inkracht) pada periode Maret – Agustus 2025.

Kepala Kejaksaan Negeri, Faisal Banu mengatakan pemusnahan barang bukti merupakan tugas dan fungsi kejaksaan dalam melaksanan keputusan hakim yang sudah inkracht. Pemusnahan di lakukan secara terbuka, merupakan bentuk transparansi kejaksaan, selain itu dengan di hadiri forkopimda bisa sebagai refleksi kita bersama, dan ini juga sebagai pengingat kita semua dan bentuk komitmen antara pemerintah daerah dan aparat penegak hukum serta forkopimda dan stakeholder terkait untuk menhadikan perhatian kita semua, “jelas Faisal.”

Bupati Klaten, Hamenang Fajar Ismoyo nengatakan masih banyaknya peredaran miras secara ilegal di Klaten, dan menyinggung soal regulasi yang ada sudah usang,”Jelasnya. (Wiwit )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

Warga Cucukan Kemalang Keluhkan Jembatan Ambrol Belum Di Bangun

Jum Sep 26 , 2025
LACAKNEWS — KLATEN — Warga Cucukan berkesempatan menyampaikan keluhan atas jembatan ambrol belum di bangun dalam acara Sambung Roso di Gedung Mustika Pramana Desa Cucukan, Kecamatan Prambanan. Rabu (24/09/25). Warga menyampaikan usulan kepada Bupati Klaten Hamenang Fajar Ismoyo, jembatan ambrol akibat di terjang banjir beberapa tahun lalu, untuk di bangun […]

Jurnalis

BY LCK

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud exercitation ullamco laboris nisi ut aliquip ex ea commodo consequat. Duis aute irure dolor in reprehenderit in voluptate velit esse cillum dolore eu fugiat nulla pariatur

Link Cepat